Home » » Makna Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Makna Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Makna Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka akan dijelaskan lebih dalam lagi dalam artikel ini terutama bagi yang sedang mempelajari ideologi Pancasila yang biasanya kita temukan dalam pelajaran kewarganegaraan.
Pancasila adalah dasar negara kita yang diberikan oleh Soekarno.


Pengertian Pancasila

Pancasila adalah ideologi dasar negara Indonesia. Nama ini berasal dari dua kata dari Sanskerta: pañca berarti lima dan śīla berarti prinsip. Pancasila merupakan rumusan dan pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat Indonesia yang diperkenalkan oleh Soekarno.

Makna Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Ideologi Terbuka

Ideologi Terbuka adalah sebuah ideologi yang mampu tetap bertahan dan mengikuti perkembangan zaman yang bersifat dinamis. Ideologi jenis ini bisa "menempatkan"ajaran atau nilai nilainya walaupun zaman telah berubah tanpa merubah nilai dasar dari ideologi itu sendiri.

Makna Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Sudah dijelaskan diawal bahwa Pancasila adalah dasar dari negara kita dan ideologi ini sangat penting perannya dalam kelangsungan negara kita. Perlu kita ketahui Makna Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka 
Pancasila sebagai ideologi terbuka menerima dan menyesuaikan diri terhadap perubahan perubahan yang terjadi di Indonesia dan dunia. Tetapi dengan syarat bahwa tidak merubah nilai nilai dasar dari Pancasila itu sendiri. Dengan begitu ideologi ini dapat kita terapkan dimasa yang akan datang.

Demikian adalah Makna Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka
Share this article :
Posted by: Tommy Syatriadi
Blogger Surabaya, Updated at: 18.04

0 comments:

Posting Komentar

 
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger